Posts

Showing posts from November, 2016

Perbedaan Infrared dan NFC

Image
Infrared dan NFC merupakan salah satu dari sekian banyak jenis teknologi untuk transfer data nirkabel. nirkabel sediri berarti tanpa kabel mereka megunakan media gelombang tertentu dalam pegunaan nya, pada kehiduan sehari hari biasanya ketiga teknologi ini banyak di terapkan dibarang elektronik seperti hp dan berguna sebagai alat transfer data. Dari penjelasan singkat diatas kita akan bahas satu persatu. Yang pertama teknologi infrared (inframerah) teknologi inframerah mengandalkan gelombang elektromagnetik dengan pajang gelombang antara 700nm sampai 1mm, lebih panjang daripada goleombang sinar tampak dan lebih pendek dari gelombangs radio. pemanfaatan inframerah banyak kitatwmukan pada kehidupan sehari hari khusus nya pada barang elektronik, seperti remot, alat komunikasi, dan alat keamanan seperti cctv. keuntungan jika kita mengunaakann inframerah yaitu pengunaan yang praktis dan masih terbilang sederhana, dan relatif lebih aman dari peretasan karena saat terkon